Penyamaan Persepsi Assessor BKD dan Uji Kompetensi Calon Assessor BKD di Lingkungan Universitas Tidar, Rabu 13 Maret 2024
Telah dilaksanakan kegiatan Penyamaan Persepsi Assessor BKD dan Uji Kompetensi Calon Assessor BKD di Lingkungan Universitas Tidar, berlangsung pada hari Rabu 13 Maret 2024secara daringmelalui Zoom Meeting yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi, Kemendikbudristek, dihadiri oleh Rektor Untidar, Kepala Biro Perencanaan, Kerja Sama, dan Umum, Kepala LPMPP, dan para dosen calon […]